dua mata uang logam di lempar secara bersama sama.tentukanlah peluang: a.muncul gambar pada uang pertama, b.muncul gambar dan angka, c.muncul dua angka
Matematika
anggunkrisnia
Pertanyaan
dua mata uang logam di lempar secara bersama sama.tentukanlah peluang:
a.muncul gambar pada uang pertama,
b.muncul gambar dan angka,
c.muncul dua angka
a.muncul gambar pada uang pertama,
b.muncul gambar dan angka,
c.muncul dua angka
1 Jawaban
-
1. Jawaban ambarwatipurwan
n(S) ={(G, G); (G, A); (A, G); (A, A)}
a. Muncul gambar pada koin pertama = {(G, G); (G, A)} =2
P=2/N(S) =2/4=1/2
b. Muncul gambar &angka = {(G, A); (A, G)} =2
P=2/n(S) =2/4=1/2
c. Muncul 2angka ={A, A} =1
P=1/n(S) =1/4