organ peredaran darah pada burung dan fungsinya
Biologi
khairunisausaioyoq4o
Pertanyaan
organ peredaran darah pada burung dan fungsinya
1 Jawaban
-
1. Jawaban war27
Organ organ peredaran darah pada Burung dan Fungsi nya dapat dilihat sebagai berikut ini :
Organ peredaran darah pada burung yaitu:
1. Jantung
2. Pembuluh darah arteri atau nadi
3. Pembuluh darah vena atau balik
4. Pembuluh darah kapiler
Kemudian, keterangan untuk masing masing organ dapat disimak sebagai berikut ini:
Jantung pada burung berfungsi untuk memompa darah agar darah beredar ke seluruh tubuh.terimakasih