Tinggi sebuah mobil pada gambar adalah 1,5 cm jika skala 1:100,maka tinggi mobil sebenarnya adalah.....m
Matematika
netmedia80
Pertanyaan
Tinggi sebuah mobil pada gambar adalah 1,5 cm jika skala 1:100,maka tinggi mobil sebenarnya adalah.....m
2 Jawaban
-
1. Jawaban aghif32
gambar pada peta = 1,5
skala = 1:100
jarak sebenarnya = jarak pada peta x skala
1,5 x 100
150cm
1 m = 100 cm
150 / 100
= 1,5 m
#maafkalosalah
#nocopas
jadikan saya sebagai terbaik -
2. Jawaban netalianate
tinggi asli
= 1,5 × 100
= 150 cm = 1,5m
maaf kalau salah