Kimia

Pertanyaan

batang suatu logam pada suhu 10°c memiliki panjang 100 cm hitunglah pertambahan panjang dan panjang akhir logam jika dipanaskan pada suhu 310°c dan α 1,25 . 10-5

1 Jawaban

  • Lo = 100 cm
    α = 1,25×10-⁵
    ∆T = 310-10 = 300°C

    ∆L = α . Lo . ∆T
    ∆L = 1,25×10-⁵ . 100 . 300
    ∆L = 3,75×10-¹
    ∆L = 0,375 cm

    L = Lo (1 + α ∆T)
    L = 100 (1+ 1,25×10-⁵ . 300)
    L = 100 (1,00375)
    L = 100,375 cm

Pertanyaan Lainnya