Fisika

Pertanyaan

sebuah mobil mula - mula melaju memiliki kecepatan 72 km/jam, kemudian mesin mobil dimatikan sehingga mobil berhenti dalam waktu 80 s,
Berapakah perlambatan mobil tersebut?

1 Jawaban

  • Vo = 72km/jam = 20m/s
    Vt = 0m/s
    t = 80s
    a = ?

    Vt = Vo + at
    0 = 20 + 80a
    a = -20/80
    a = - 0,25m/s²

    semoga menbantu...
    dari: th

Pertanyaan Lainnya