Fisika

Pertanyaan

sebuah sepeda mula mula dikendarai dengan kecepatan 9 km/jam kemudian kecepatannya bertambah menjadi 54 km/jam,jika percepatan rata rata 2 m/s^2.tentukan jarak dan waktu yg ditempuh sepeda tersebut

1 Jawaban

  • Diket:
    Vo=9 km/jam=2,5 m/s
    V=54 km/jam=15 m/s
    a=2 m/s

    Ditanya:
    S dan t

    Jawab:
    V²-Vo²=2as
    15²-2,5²=2.2.s
    225-6,25=4s
    218,75=4s
    54.6875 m=s

    V=Vo+at
    15=2,5+2t
    12,5=2t
    6,25 s=t

Pertanyaan Lainnya