Matematika

Pertanyaan

sebuah prisma tegak segitiga diketahui memiliki las berbentuk segitiga sama sisi.Tinggi prisma tersebut adalah 10 cm.Volume dari prisma tersebut jika salah satu sisi segitiga memiliki panjang 4 cm adalah...

2 Jawaban

  • 1/2x4x4x10
    1x2x4x10
    =80
  • Rumus Luas Δ sama sisi = sisi * sisi * √3 per 2 = 4 * 4 * √3 per 2 = 8√3
    Volume = luas alas * tinggi = 8√3 * 10 = 80√3 cm³

Pertanyaan Lainnya