B. Indonesia

Pertanyaan

Contoh buat 5 kosakata berhubungan dengan siang hari

1 Jawaban

  • Kosakata adalah perbendaharaan kata. Kosakata berhubungan dengan istilah-istilah umum, seperti kata 'siang hari'. Untuk menemukan kata-kata khusus yang berhubungan dengan kata umum tersebut, kita harus menemukan keterkaitannya terlebih dahulu.

    Pembahasan

    Kata 'siang hari' berhubungan matahari yang telah terbit atau matahari yang berada tepat di atas kepala.

    Kosakata yang berhubungan dengan siang hari adalah

    1. Matahari.
    2. Panas.
    3. Terang.
    4. Terik.
    5. Berteduh.
    6. Keringat.
    7. Sekolah.
    8. Bekerja.
    9. Silau.
    10. Tabir surya.

    Pada siang hari, matahari tampak bersinar. Cuaca panas karena matahari bersinar sangat terang dan terik. Banyak orang yang berteduh dan keringat bercucuran. Di siang hari, anak-anak belajar di sekolah dan juga bekerja. Bila kita melihat matahari, maka tampak silau. Bila kita keluar di siang hari, kita harus menggunakan tabir surya.

    Pelajari lebih lanjut

    Contoh kosakata yang berhubungan dengan siang hari lainnya dapat dilihat di https://brainly.co.id/tugas/16116603

    Contoh kosakata yang berhubungan dengan siang hari lainnya dapat dilihat di https://brainly.co.id/tugas/18822055

    Contoh kosakata suasana di siang hari lainnya dapat dilihat di https://brainly.co.id/tugas/10569126

    ------------------------------------------

    Detil jawaban

    Kelas: SD

    Mapel: Bahasa Indonesia

    Bab: Kosakata

    Kode: -

    #AyoBelajar

Pertanyaan Lainnya