sebutkan dan jelaskan contoh sikap kritis dari perubahan sosial budaya
IPS
indah2200
Pertanyaan
sebutkan dan jelaskan contoh sikap" kritis dari perubahan sosial budaya
1 Jawaban
-
1. Jawaban Mutiranada
. Konservatif
Pada dasarnya sifat konservatif merupakan suatu sikap yang berusaha mempertahankan keadaan, kebiasaan, dan tradisi yang berlaku dalam masyarakatnya.
. Progresif
Bersifat progresif karena ada hasrat untuk mengganti tradisi lama dengan tradisi yang baru
.3. Moderat
Bersifat moderat berarti mendahulukan sesuatu yang baru daripada yang sudah menjadi tradisi, terutama disebabkan oleh penerapan ilmu pengetahuan positif, sehingga modernisasi merupakan suatu pikiran yang hendak berkuasa mengharmoniskan hubungan antara lembaga-lembaga yang telah lama ada dengan ilmu pengetahuan.